Keunggulan
Hooseki Rate Of Rise Heat Detector
Dengan prinsip dasar diafraghma memberikan respon lebih
cepat dan akurat. Sensitifitas detector 0,85 m/s sehingga dapat mendeteksi
perubahan suhu 30 ̊C dari suhu nominal selama
15 sec. Dengan harga ekonomis dengan jangkauan deteksi yang luas
menjadikan Hooseki Rate Of Rise Heat
Detector menjadi pilihan utama. Area
deteksi sensor bisa mencapai 50m² ~ 75m² untuk ketinggian plafon 4m. Dengan
design yang menarik menjadikan Hooseki Rate Of Rise Heat Detector mampu di
aplikasikan dengan interior lainya tanpa mengurangi estetika interior bangunan
gedung, pabrik, apartemen, Hotel berbintang & rumah Hunian. Dengan design
yang simple akan mempermudah dalam pemasangan maupun perawatan. Hooseki
photoelectric smoke detector di design dengan universal base dengan ukuran dan
bentuk yang telah distandarisasikan sehingga detector dapat di pasangkan pada
base dari merk apa saja yang baik conventional base maupun addressable base
Spesifikasi Hooseki Rate of Rise Heat Detector
·
Main Model : HS-WS19L
·
Rated Voltage : 24 V DC
·
Working Voltage :
18 V to 30 V DC
·
Current At Normal Condition :
0 µA. (max)
·
Current Alarm condition :
100 mA (max)
·
Indentification Light :
Red Colour (LED)
·
Testing Ambient Temperature :
-10 ̊C ~ +50 ̊C
·
Ambient Humidity :
0~95%
·
Body Case :
Fire-Proof Plastic
·
Weight :
Approx. 158g
·
Colour :
Creamy-White.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih Atas Perhatian Anda